Menu

Mode Gelap
Wujudkan Mimpi Pebasket Muda Jatim, MPM Honda Jatim Gelar Honda DBL 2023 East Java Series Dukungan Mas Dion Maju Cabup Pasuruan 2024 Kian Masif

Peristiwa · 6 Agu 2019

Ini Fakta Menarik Tentang Keripik yang Bikin Kamu Ketagihan Nyemil


Ini Fakta Menarik Tentang Keripik yang Bikin Kamu Ketagihan Nyemil Perbesar

 

Kabarpas.com – Camilan keripik, memang paling pas dimakan sambil menonton televisi, mengobrol, dan saat sedang bersantai.

Saat sedang makan keripik, rasanya tidak ingin berhenti sampai keripik dalam toples habis.

Seperti cerita salah satu dulur kabarpas, yang suka makan keripik umbi talas. Teksturnya lebih lembut, gurih, dan renyah. Bisa juga dimakan bareng nasi rawon, rasanya lebih gurih.

Dalam penelitian ilmiah terdapat penjelasan, mengapa keinginan makan keripik tidak bisa berhenti.

Dilansir dari kumparan.com, hal tersebut karena mengkonsumsi garam dapat memicu produksi dopamine. Dopamine adalah hormon neurotransmitter yang dapat mengontrol perasaan bahagia. Sehingga konsumsi keripik dengan kadar garam tinggi akan meningkatkan dopamine dan menimbulkan perasaan bahagia.

Meski demikian, mengkonsumsi garam berlebihan dapat meningkatkan resiko penyakit darah tinggi, gagal jantung, serta stroke.

Menurut organisasi kesehatan dunia atau WHO, konsumsi garam yang baik yakni 5 gram per hari. Namun kebanyakan orang mengkonsumsi lebih dari 140%.

Mengetahui hal tersebut, bagi dulur kabarpas yang suka makan-makanan yang asin, maka perlu untuk dikurangi. Agar tubuh kita tetap sehat.

Sedangkan yang hobi banget ngemil keripik, bisa diganti dengan keripik yang kadar garamnya lebih sedikit, atau memilih keripik dari buah atau sayuran yang lebih sehat. (diz).

Artikel ini telah dibaca 74 kali

Baca Lainnya

Patroli Sambil Ngabuburit, Kapolres Situbondo Bagikan Bansos Ramadan

11 Maret 2025 - 19:28

Kapolres  Situbondo Imbau Anggotanya Tingkatkan Kegiatan Selama Ramadan 

10 Maret 2025 - 15:29

Pasar Kripto Bergejolak: Harga Bitcoin Naik Drastis Kembali ke Rp1,5 Miliar

6 Maret 2025 - 21:00

AI dan Blockchain Siap Menciptakan Momen Penting di Tahun 2025

2 Maret 2025 - 21:56

Pelantikan Kepala Daerah, Halaman Balaikota Madiun Dibanjiri Papan Bunga Ucapan dari Pohon Buah

20 Februari 2025 - 20:19

Lupa Matikan Kompor, Dapur Pasangan Lansia di Kota Madiun Ludes Terbakar

18 Februari 2025 - 16:18

Trending di Kabar Terkini