Menu

Mode Gelap
Wujudkan Mimpi Pebasket Muda Jatim, MPM Honda Jatim Gelar Honda DBL 2023 East Java Series Dukungan Mas Dion Maju Cabup Pasuruan 2024 Kian Masif

Peristiwa · 29 Sep 2019

Dikira Begal, Pemotor Bawa Sajam Diamankan Petugas


Dikira Begal, Pemotor Bawa Sajam Diamankan Petugas Perbesar

Reporter : Ajo

Editor : Diaz Octa

 

 

Pasuruan, Kabarpas.com – Anggota Polsek Nguling berhasil mengamankan pelaku yang membawa sajam saat sedang patroli di Dusun Sumurwaru, Desa Sumberanyar, Kecamatan Nguling, Kabupaten Pasuruan

Bertempat di depan SMP 2 Nguling, pelaku Abdulloh, warga Kecamatan Kademangan, Kota Probolinggo, diamankan petugas karena diketahui membawa senjata tajam tanpa dilengkapi surat izin yang sah.

Penangkapan tersebut berawal saat petugas patroli mencurigai Abdulloh yang duduk di atas sepeda motor. Kemudian, petugas menghampirinya dan menanyakan apa yang sedang dilakukan Abdulloh di tempat tersebut. Saat itulah pelaku mengeluarkan senjata tajam jenis celurit.

Pelaku sempat melakukan perlawanan saat diamankan petugas. Dan pelaku juga tidak membawa KTP. Sehingga pelaku langsung digelandang petugas ke Mapolsek Nguling.

“Petugas yang dibantu warga berhasil mengamankan pelaku ke Polsek Nguling,” ujar Kasubag Humas Polres Pasuruan Kota, AKP Endy Purwanto kepada Kabarpas.com.

Akibat perbuatannya, pelaku dikenai Pasal 2 (1) UU DRT No 12 Th 195. (ajo/diz).

Artikel ini telah dibaca 52 kali

Baca Lainnya

Patroli Sambil Ngabuburit, Kapolres Situbondo Bagikan Bansos Ramadan

11 Maret 2025 - 19:28

Kapolres  Situbondo Imbau Anggotanya Tingkatkan Kegiatan Selama Ramadan 

10 Maret 2025 - 15:29

Pasar Kripto Bergejolak: Harga Bitcoin Naik Drastis Kembali ke Rp1,5 Miliar

6 Maret 2025 - 21:00

AI dan Blockchain Siap Menciptakan Momen Penting di Tahun 2025

2 Maret 2025 - 21:56

Pelantikan Kepala Daerah, Halaman Balaikota Madiun Dibanjiri Papan Bunga Ucapan dari Pohon Buah

20 Februari 2025 - 20:19

Lupa Matikan Kompor, Dapur Pasangan Lansia di Kota Madiun Ludes Terbakar

18 Februari 2025 - 16:18

Trending di Kabar Terkini