Menu

Mode Gelap
Wujudkan Mimpi Pebasket Muda Jatim, MPM Honda Jatim Gelar Honda DBL 2023 East Java Series Dukungan Mas Dion Maju Cabup Pasuruan 2024 Kian Masif

Peristiwa · 20 Mar 2020

Faisol Riza Ajak Seluruh Masyarakat Perangi Virus Corona


Faisol Riza Ajak Seluruh Masyarakat Perangi Virus Corona Perbesar

Reporter : Ajo

Editor : Titin Sukmawati

 

Jakarta, Kabarpas.com – Pimpinan Komisi VI DPR RI, Faisol Riza mengajak seluruh masyarakat Pasuruan-Probolinggo untuk bersikap disiplin menaati kebijakan pemerintah, yakni bekerja dan belajar di rumah. Kebijakan tersebut untuk menekan potensi persebaran virus Corona atau COVID-19.

Menurutnya, kebijakan bekerja dan belajar di rumah atau Social Distancing, selama dua pekan ini akan efektif manakala semua warga disiplin menerapkannya.

“Program belajar dan bekerja dari rumah selama 14 hari ini akan efektif jika semua orangnya disiplin,” tegas Faisol Riza kepada Kabarpas.com, Jumat (20/03/2020) siang.

Politisi Partai Kebangkitan Bangsa ini mengungkapkan, kebijakan bekerja dan belajar di rumah ini agar semua warga ikut mematuhinya.

“Insya Allah kita bersama bisa menjaga lingkungan, keluarga kita dari penyebaran Virus Corona,” pungkasnya. (ajo/tin).

Artikel ini telah dibaca 39 kali

Baca Lainnya

Patroli Sambil Ngabuburit, Kapolres Situbondo Bagikan Bansos Ramadan

11 Maret 2025 - 19:28

Kapolres  Situbondo Imbau Anggotanya Tingkatkan Kegiatan Selama Ramadan 

10 Maret 2025 - 15:29

Pasar Kripto Bergejolak: Harga Bitcoin Naik Drastis Kembali ke Rp1,5 Miliar

6 Maret 2025 - 21:00

AI dan Blockchain Siap Menciptakan Momen Penting di Tahun 2025

2 Maret 2025 - 21:56

Pelantikan Kepala Daerah, Halaman Balaikota Madiun Dibanjiri Papan Bunga Ucapan dari Pohon Buah

20 Februari 2025 - 20:19

Lupa Matikan Kompor, Dapur Pasangan Lansia di Kota Madiun Ludes Terbakar

18 Februari 2025 - 16:18

Trending di Kabar Terkini