Menu

Mode Gelap
Wujudkan Mimpi Pebasket Muda Jatim, MPM Honda Jatim Gelar Honda DBL 2023 East Java Series Dukungan Mas Dion Maju Cabup Pasuruan 2024 Kian Masif

Kabar Malang ยท 22 Feb 2019

Akibat Plesengan Ambrol, Dua Rumah Amblas


Akibat Plesengan Ambrol, Dua Rumah Amblas Perbesar

Reporter : Sam Demit

Editor : Memey Mega

Malang, Kabarpas.com – Hujan lebat yang berakibat banjir di sungai Lahor anakan sungai bangau berdampak pondasi belakang rumah dua warga amblas. Kejadian diketahui sekitar pukul 10.00 pagi Kamis , ( 21 / 2 ) di jalan Binor 8 C RT 10 RW 14, Kel Bunulrejo, Kec Blimbing , Kota Malang.

Menurut Ketua RW 14 Harum Kusori mengatakan, kejadian ini akibat banjir semalam dan pondasi dua warga kami bernama Nanang dan Kuseran sepanjang 15 meter dengan ketinggian 5 meter amblas terbawa banjir .

“Tembok depan milik Kuseran sampai retak panjang , bahkan pondasi rumahnya sudah mengantung kesungai,” ucap Harum pada kabarpas.com.

“Ini uda kami laporkan ke Pak Lurah bahkan ke BPBD Kota Malang agar ditindak lanjuti,” tambahnya.

Pantauan kabarpas.com saat dilokasi, tampak warga sekitar bergotong royong membuat penahan pondasi dipinggiran sungai lahor sementara dari karung yang diisi urukan material untuk antisipasi longsor susulan.

Dua warga yang terdampak dari longsoran berharap agar pemerintah bisa bergerak cepat untuk menyikapi kejadian ini.

“Alhamdulillah tak ada korban jiwa cuman kerugian material hampir 80 juta,” tutup Harum. (dem/mey)

Artikel ini telah dibaca 82 kali

Baca Lainnya

Polres Batu Raih Penghargaan Satker Berkinerja Terbaik dari KPPN Malang

24 Januari 2025 - 08:19

Cuaca Ekstrem Masih Berlanjut, DPRD Minta Pemkot Blitar Gencarkan Sosialisasi Antisipasi Kasus DB

22 Januari 2025 - 16:44

Pj. Wali Kota Batu Tinjau Perumahan Dinas Veteran senilai Rp 9 Miliar

22 Januari 2025 - 11:43

Cari Aman Berkendara Motor di Dataran Tinggi Kota Batu

17 Januari 2025 - 09:13

Satresnarkoba Polres Batu Ungkap Kasus Narkotika Jenis Ganja

17 Januari 2025 - 08:30

Mahasiswa UB Gelar MW CARE 2024 Bersama PMI Kota Malang

1 November 2024 - 12:03

Trending di Kabar Kampus