Menu

Mode Gelap
Wujudkan Mimpi Pebasket Muda Jatim, MPM Honda Jatim Gelar Honda DBL 2023 East Java Series Dukungan Mas Dion Maju Cabup Pasuruan 2024 Kian Masif

KABAR PILKADA · 11 Jan 2018

Jalani Tes Kesehatan di RSSA Malang, Pasangan Adjib Minta Doa Diberi Kelancaran


Jalani Tes Kesehatan di RSSA Malang, Pasangan Adjib Minta Doa Diberi Kelancaran Perbesar

Reporter : Revina

Editor : Memey Mega

Malang, Kabarpas.com – Sehari pasca melakukan pendaftaran di Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Pasuruan. Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Pasuruan yang memiliki akronim Adjib (Gus Irsyad – Gus Mujib) ini, menjalani tes kesehatan di Rumah Sakit Saiful Anwar (RSSA) Malang, Kamis (11/01/2018).

Pantauan Kabarpas.com, kedua pasangan “Duo” gus ini tiba di RSSA Malang, sekitar pukul 07.00 WIB dengan memakai baju putih. Dan sebelum menjalani tes kesehatan, Gus Irsyad masih menyempatkan waktunya untuk ngobrol dengan sejumlah wartawan sekaligus meminta doa agar dalam tes kesehatan ini diberi kelancaran.

“Mohon doanya semoga tes kesehatan ini berjalan lancar,” ujar Calon Bupati Petahana, Gus Irsyad Yusuf dengan penuh senyuman.

Gus Irsyad mengatakan bahwa dirinya diperiksa dalam kelompok kategori A. bersama dengan pasangan calon Wali Kota – Wakil Wali Kota Malang, dan Probolinggo.

Untuk sekadar diketahui, dalam tes kesehatan di hari pertama ini. Yakni, psikotes dan wawancara yang meliputi riwayat kesehatan kedua pasangan calon.

Sedangkan pada Jum’at (12/10/2018) besok, para pasangan calon (paslon) tersebut akan menjalani pemeriksaan kesehatan fisik, yang meliputi THT, mata, paru-paru, jantung dan tes uji laboratorium narkoba. Apakah kedua calon bebas dari narkoba atau tidak. (rev/mey).

Artikel ini telah dibaca 14 kali

Baca Lainnya

Korda BEM Joko Tingkir Lamongan Serukan Persatuan Usai Pilkada 2024

28 November 2024 - 18:56

Pilkada Jatim 2024 Telah Usai, Begini Kata Ketua PKS Trenggalek

28 November 2024 - 10:53

Gus Haris – Ra Fahmi Unggul Pilbup Probolinggo, Aminuddin – Ina Buchori Unggul Pilwali Probolinggo

28 November 2024 - 10:08

Jalan Kaki ke TPS, Calon Walikota Habib Hadi Disambut Hangat Masyarakat

27 November 2024 - 15:20

Mas Adi Optimis Menang di Atas 70 Persen

27 November 2024 - 13:46

Optimis Menang Pilkada, Mas Rusdi Sudah Siapkan Posko Kemenangan

27 November 2024 - 11:59

Trending di Berita Pasuruan