Menu

Mode Gelap
Wujudkan Mimpi Pebasket Muda Jatim, MPM Honda Jatim Gelar Honda DBL 2023 East Java Series Dukungan Mas Dion Maju Cabup Pasuruan 2024 Kian Masif

Lintas Kabarpas · 25 Sep 2017 23:47 WIB ·

Listrik PLN Sering Padam Warga Banyuwangi Mengeluh


Listrik PLN Sering Padam Warga Banyuwangi Mengeluh Perbesar

Reporter : Pendik

Editor : Putra

__________________________________

Banyuwangi, (kabarpas.com) –Permasalahan jaringan PLN terus terjadi di perumahan Brawijaya, Banyuwangi. Kali ini warga resah terhadap pemadaman listrik yang terjadi pada pagi hari. Dimana pada pagi hari merupakan aktifitas warga, khususnya Ibu rumah tangga yang akan mempersiapkan segala hal seperti sarapan pagi, menyiapkan perlengkapan  sekolah, bahkan bersih-bersih rumah, dan mencuci.

Salah satu warga perumahan Brawijaya Banyuwangi mengatakan, pemadaman ini tidak hanya terjadi yang pertama kali, namun berkali-kali. Yang sangat disesalkan lagi kali ini terjadi pada pagi hari disaat sibuk-sibuknya aktifitas rumah tangga.

“Padahal ini belum bersih-bersih, masak, memandikan anak sekolah, pokoknya.” ucap Happy Oktavia saerumahan Brawijaya kepada kabarpas.com biro Banyuwangi Senin, 25 September 2017

Happy menambahkan, atas peristiwa ini warga pastinya menyayangkan dengan pelayanan PLN Banyuwangi, sudah tarif sekarang yang melonjak selangit namun pelayanan listrik menjadi buruk akibat sering padam.

“semalam ini saja sudah dua kali padam, kalau gini terus pastinya peralatan elektronik saya bisa rusak dong, lalu siapa yang kembali dirugikan? ” ucapnya dengan wajak penuh kekecewaan.

Ironisnya hingga berita ini di terbitkan, piha Manajer Pelayanan PLN Cab. Banyuwangi saat di hubungi melalui telfon seluler tidak mengangkat panggilan dari wartawan kabarpas.com biro Banyuwangi.(pen/put).

Artikel ini telah dibaca 80 kali

Baca Lainnya

Blusukan ke Pasar Maron, Wabup Probolinggo Pastikan Harga Bahan Pokok Stabil

2 Juni 2019 - 09:52 WIB

KLHK Verifikasi SMPN 1 Pajarakan Menuju Adiwiyata Nasional

23 November 2018 - 06:22 WIB

Pemkab Probolinggo Data Bahan Pangan Asal Hewan

23 November 2018 - 02:10 WIB

Rilis Aplikasi Layanan Perpustakaan Digital

22 November 2018 - 15:23 WIB

Kecamatan Dringu Raih Juara Umum Porkab Probolinggo

22 November 2018 - 04:15 WIB

Tujuh Bulan Mengabdi Sebagai Pj Bupati Probolinggo, Tjahjo Widodo Resmi Dilepas

22 November 2018 - 01:33 WIB

Trending di KABAR NUSANTARA