Menu

Mode Gelap
Wujudkan Mimpi Pebasket Muda Jatim, MPM Honda Jatim Gelar Honda DBL 2023 East Java Series Dukungan Mas Dion Maju Cabup Pasuruan 2024 Kian Masif

Breaking News · 14 Mei 2018

Pasca Ledakan Surabaya, Kantor Samsat Kabupaten Pasuruan Perketat Keamanan


Pasca Ledakan Surabaya, Kantor Samsat Kabupaten Pasuruan Perketat Keamanan Perbesar

Reporter : Hari Sudarmo
Editor : Memey Mega

Bangil, Kabarpas.com – Pasca terjadinya peledakan di Polrestabes Surabaya pada pukul 08.50 WIB. Kantor Samsat Kabupaten Pasuruan memperketat penjagaan.

Pengamanan itu sendiri dilakukan untuk antisipasi hal-hal yang tidak diinginkan. Baik roda dua maupun roda empat tidak luput dari pemeriksaan.

Menurut Kanit Regident Iptu Yudhi Anugerah Putra saat ditemui Kabarpas.com pada Senin pagi (14/05) di kantor Samsat mengatakan penjagaan diperketat dengan tujuan untuk antisipasi agar peristiwa yang terjadi di wilayah Surabaya dan Sidoarjo tidak terjadi di wilayah hukum Polres Pasuruan.

“Kami berharap dengan pemeriksaan ini, agar keamanan yang ada di Polres Pasuruan dan Kantor Samsat bisa aman, itu sesuai perintah dari Bapak Kapolres Pasuruan tadi malam. Sehingga, untuk pagi ini kami menambah personil baik dari Satpol PP dan juga dari anggota sendiri,” kata Yudhi.(dar/mey)

Artikel ini telah dibaca 83 kali

Baca Lainnya

PPDI Jember Ucapkan Selamat dan Sematkan Harapan Baru kepada Kapolres Jember

18 April 2025 - 20:14

HDC 2025 Malang: Aksi Balap Seru & Promo Spesial di Sirkuit Kanjuruhan!

18 April 2025 - 14:24

Anggota DPR RI Ledia Hanifa Soroti Ketidaktransparanan Seleksi Petugas Haji

18 April 2025 - 12:45

Kunjungi Kementerian PU RI, Bupati Haris Usulkan Rehabilitasi Infrastruktur Jalan dan Jembatan

18 April 2025 - 12:35

Polres Madiun Tetapkan 2 Tersangka Kasus Pembuangan Bayi di Sumbergandu Kabupaten Madiun

18 April 2025 - 09:31

Delegasi Jember Bawa Pulang 2 Penghargaan Tingkat Provinsi di HUT Damkarmat, Satpol PP, dan Satlinmas

18 April 2025 - 09:08

Trending di KABAR NUSANTARA