Menu

Mode Gelap
Wujudkan Mimpi Pebasket Muda Jatim, MPM Honda Jatim Gelar Honda DBL 2023 East Java Series Dukungan Mas Dion Maju Cabup Pasuruan 2024 Kian Masif

Peristiwa ยท 15 Apr 2019

Sambut Pesta Demokrasi, MPM Berikan Berbagai Promo Special


Sambut Pesta Demokrasi, MPM Berikan Berbagai Promo Special Perbesar

Reporter : Ajo

Editor : Agus Hariyanto

 

Surabaya, Kabarpas.com – Pesta demokrasi yang akan berlangsung di tanggal 17 April 2019, PT. Mitra Pinasthika Mulia ( MPM ) distributor sepeda motor Honda wilayah Jatim dan NTT beserta jaringannya ikut berpastisipasi dengan memberikan berbagai promo bagi konsumen Honda.

Promo tersebut antara lain untuk pembelian Honda Vario 125 dan Vario 150. Program tersebut bertajuk Wani Milih Vario yang merupakan program pembelian vario secara kredit akan mendapatkan potongan angsuran sebesar Rp. 17.000,-. Promo tersebut berlangsung mulai tanggal 15 – 20 April 2019.

Selain itu juga ada program Promo Pilpres yaitu diskon special bagi konsumen yang melakukan service di AHASS pada tanggal 17 April 2019 akan mendapatkan discount 30 persen jasa dengan hanya menunjukkan jari bertinta atau menunjukkan surat keikutsertaan PEMILU.

Marketing Communication & Development Division Head MPM, Suhari mengatakan Program special ini merupakan wujud keikutsertaan MPM merayakan Pesta Demokrasi yang diselenggarakan setiap 5 tahun sekali ini.

“Selain itu juga mengajak konsumen setia Honda untuk menggunakan Hak pilihnya,” pungkasnya. (ajo/gus).

Artikel ini telah dibaca 31 kali

Baca Lainnya

Bupati Jember Bentuk Lima Pokja Strategis Percepat Program Prioritas

15 April 2025 - 16:38

Tidak Bisa Penuhi Permintaan Audit Wabup, Inspektorat Jember Klaim Pengawasan Adalah Kewenangan Bupati

12 April 2025 - 01:25

Bupati Gus Haris Gaungkan Budaya Bersepeda ke Tempat Kerja

11 April 2025 - 15:57

WSBP Laksanakan Kewajiban Pembayaran CFADS Tahap 5 Sebesar Rp106,36 Miliar

27 Maret 2025 - 04:29

MPC PP Situbondo Gelar Baksos Ramadan

24 Maret 2025 - 13:05

Kecanggihan Honda PCX 160 RoadSync Hadir di Honda Premium Matic Day di Alun-Alun Ngawi

23 Maret 2025 - 10:55

Trending di Peristiwa